Extended Validation Certificate SSL

Extended Validation (EV)

Extended Validation Certificate SSL

Jenis sertifikat SSL Extended validation (EV) merupakan komponen penting dalam setiap perjuangan bisnis online melawan phising. Phising adalah bentuk serangan rekayasa sosial/ penipuan dengan tujuan untuk mendapatkan informasi rahasia, kredensial login atau nomor kartu kredit. Banyaknya penyedia sertifikat SSL gratis jenis Domain Validation (DV) meningkatkan serangan phising dengan cara  menampilkan situs phishing label “Aman”.

Definisi keamanan browser tidak sama dengan definisi umum tentang aman, melainkan pada tingkat enkripsi. Sertifikat SSL dengan tingkat enkripsi paling tinggi yakni Extended Validation (EV). Jadi, perlu diperhatikan bahwa setiap situs website sangat direkomendasikan menggunakan sertifikat SSL jenis Extended Validation (EV). Selain memiliki tingkat enkripsi paling tinggi, sertifikat jenis EV juga memberikan tampilan green address bar pada situs web anda yang mampu meningkatkan kepercayaan costumer, dan membedakan situs web anda dengan web lain.