17
Dec
Pada tanggal 14 Januari 2019 mendatang sertifikat Comodo tidak akan berlaku “TRUSTED” pada browser. Pasalnya, sectigo akan mengubah sertifikat Comodo Root CA menjadi USERTRust Root CA. Mari kita mulai dengan berbicara tentang Root CA. Kali ini kita tidak akan membahas sertifikat Root dan Sertifikat Intermediate. Agar lebih jelas Anda dapat membaca pada Artikel SSL Indonesia Minggu lalu.
Setiap sIstem operasi memiliki sistem Root bawaan yang berisi sertifikat Root. Sertifikat ini sangat penting, karena dapat digunakan menerbitkan sertifikat digital terpercaya seperti sertifikat SSL. Hal ini berkaitan dengan rantai penerbitan sertifikat SSL. Ketika salah satu penyedia sertifikat SSLmelakukan pengubahan Root Certificate maka […]
Read More
18
Feb
Sertifikat SSL terbagi menjadi 3 jenis sertifikat berdasarkan jenis validasi yakni domain validation (DV), organization validation (OV) dan extended validation (EV). Ketiganya berfungsi melakukan enkripsi lau lintas data antara browser dengan server, namun memiliki perbedaan tingkat enkripsi dan fitur yang diberikan.
Pembagian jenis sertifikat in juga bekerja sama dengan pihak browser ternama seperti Google Chrome dan Mozilla Firefox. Masing-masing sertifikat akan menampilkan gembok hijau ataupun https pada url situs website. Untuk jenis sertifikat SSL Extended Validation, akan diberikan perbedaan tampilan nama perusahaan pada sisi kiri situs.
Namun adanya pengembangan browser ternama seperti Google Chrome dan Mozilla Firefox pada akhir tahun 2019 […]
Read More
19
May
Aktivasi sertifikat SSL tidak lepas dari aktivasi sertifikat root dan intermediate. Sertifikat root merupakan dashboard trusted root yang berfungsi sebagai pusat kepercayaan ataupun enkripsi yang melapisi SSL. Sertifikat root ini sudah terdapat pada masing-masing perangkat, namun masih tidak aman dan belum dipercaya oleh public browser.
Sertifikat root ini tidak dapat melakukan rekuest tanda tangan (certificate signing request) dan melakukan penandatangan secara resmi dari pihak Certificate Authority (CA).
Sectigo sebagai salah satu brand sertifikat SSL ternama menawarkan sertifikat root dengann sistem cross sign (tanda tangan silang) dan pembaharuan root AddTrust untuk meningkatkan dukungan antara sistem dan perangkat lama.
Namun sangat disayangkan root ini […]
Read More
30
Jul
Secure Hash Algorithm (SHA) merupakan algoritma hash yang digunakan oleh pihak otoritas sertifikasi untuk menandatangani sertifikat dan CRL (Certificates Revocation List). SHA ini pertama kali diperkenalkan pada tahun 1993 oleh NSA yang diawali dengan SHA 0. Fungsi ini dimanfaatkan untuk menghasilkan nilai hash yang unik untuk melindungi file.
Perkembangan teknologi juga mengharuskan melakukan pengembangan kriptografi keamanan hash. Hal tersebut mengahasilkan solusi kriptografi pengembangan SHA dari segala macam bentuk evaluasi untuk menghilangkan segala macam bentuk kelemahan SHA. Oleh karena itu ada beberapa versi SHA 0, SHA 1, dan SHA 2 bahkan ada beberapa yang mengatakan SHA 256.
Apa Itu Hash?
Hash ini merupakan […]
Read More
23
Feb
Apakah Anda pengguna sertifikat SSL code signing? Atau Anda tidak tahu bahwa sertifikat ssl menyediakan jenis sertifikat code signing yang khusus digunakan untuk aplikasi. Tidak seperti sertifikat SSL lainnya yang digunakan secara umum pada situs website, code signing dibuat untuk melindungi aplikasi.
Sertifikat code signing memastikan bahwa kode / code tidak dapat dirusak, sehingga mencegah perusakan kode yang berbahaya untuk melindungi pengguna akhir. Sedangkan sertifikat SSL membuat koneksi terenkripsi antara browser dengan server situs website dan komputer pengguna yang terhubung.
Namun perlu Anda ketahui bahwa antara code signing dengan sertifikat SSL bukanlah hal yang sama dan tidak dapat digunakan secara bergantian.
Apa […]
Read More
24
Oct
Dalam dunia digital yang serba cepat ini, keamanan website adalah hal yang sangat penting, terutama ketika mengelola beberapa subdomain. Sertifikat SSL (Secure Sockets Layer) adalah salah satu cara terbaik untuk melindungi data sensitif dari pengguna Anda. Namun, memilih jenis sertifikat SSL yang tepat dapat memengaruhi efisiensi operasional dan biaya yang Anda keluarkan. Sertifikat Wildcard SSL sering kali menjadi pilihan populer karena kemampuannya untuk menghemat waktu dan biaya. Namun, apakah selalu menjadi pilihan terbaik? Mari kita eksplorasi lebih dalam.
Apa Itu Sertifikat Wildcard SSL?
Sertifikat Wildcard SSL dirancang untuk mengamankan domain utama dan semua subdomain pada tingkat tertentu. Misalnya, sertifikat dengan nama […]
Read More
16
Jul
Perkembangan dunia internet yang semakin pesat menjadikan setiap aktivitas baik pribadi maupun bisnis menjemput konsumen melalui website dalam bentuk pengunjung. Platform online yang disediakan semakin mudah digunakan untuk memperkenalkan ataupun branding nama pribadi atau bisnis yang dikelola. Saat ini platform online menjadi salah satu penilaian masyarakat pengguna internet untuk mempercayai sebuah bisnis. Platform yang digunakan selain media sosial adalah website.
Website menjadi salah satu yang sangat diutamakan oleh para pengusaha khusus nya untuk mengejar nama baik perusahaan. Website menunjukkan bahwa perusahaan yang mengelola memiliki profesionalitas dalam dunia kerja. Namun ada beberapa kendala yang harus mampu diselesaikan dalam mengelola website yakni […]
Read More
29
Mar
Social Engineering Attack seperti kita ketahui adalah sebuah metode serangan atau manipulasi yang dilakukan oleh penyerang untuk memanipulasi korban agar memberikan informasi rahasia atau akses ke sistem atau jaringan mereka. Serangan ini bertujuan untuk memanipulasi perilaku manusia dan memanfaatkan kelemahan manusia seperti kepercayaan, rasa ingin tahu, dan kurangnya kesadaran keamanan untuk mencapai tujuan penyerangan.
Contoh dari social engineering attack meliputi phishing, pretexting, baiting, quid pro quo, dan shoulder surfing. Misalnya, dalam serangan phishing, penyerang akan mengirim email palsu yang menyerupai email resmi dari sebuah perusahaan atau lembaga keuangan yang meminta korban untuk memasukkan informasi pribadi atau login ke situs palsu […]
Read More
26
Feb
Anda pernah membeli sertifikat SSL? Setiap pembelian sertifikat SSL kita akan mendapat site seal atau segel situs aman SSL. Segel ini sangat penting dalam e commerce. Anda pasti paham bahwa indicator kepercayaan standard untuk SSL yakni gembok hijau, HTTPS dan jika Anda membeli sertifikat Extended Validation (EV) akan memiliki alamat hijau pada website dengan nama organisasi Anda.
Apa itu site seal / segel situs ?
Site seal merupakan gambar kecil dari setiap brand sertifikat SSL yang muncul di laman web yang sudah melakukan install. Hal tersebut berfungsi untuk meyakinkan pengunjung bahwa koneksi mereka dienkripsi dengan aman menggunakan sertifikat SSL. Site seal […]
Read More
14
Jan
Banyak costumer SSL Indonesia yang bertanya apakah ada sertifikat SSL yang cocok digunakan pada IP Address? Apakah sertifikat SSL hanya bisa digunakan pada domain saja? Tim SSL Indonesia akan menjelaskan secara khusus sertifikat SSL yang tepat untuk IP Address, apa saja syarat untuk melakukan penerbitan SSL pada IP Address dan bagaimana cara melakukan instalasi.
Sertifikat SSL dapat digunakan pada IP Address juga, bukan hanya nama domain situs website saja. Banyak pengguna sertifikat SSL yang masih menggunakan IP Address sebagai domain utama mereka, sehingga dibutuhkan sertifikat SSL yang dapat digunakan secara khusus pada IP Address. Apa saja sertifikat SSL yang cocok […]
Read More