09
Jan
Team SSL Indonesia sering mendapat pernyataan sederhana yang menyanggah pentingnya penggunaan sertifikat SSL. Yang pertama, Saya hanya seorang blogger tidak penting menggunakan sertifikat SSL. Oke, jika Anda hanya menggunakan website sebagai blog itu tidak menjadi masalah. Namun Anda sangat direkomendasikan menggunakan sertifikat SSL, mengapa? Karena sertifikat SSL seakan tanda pengenal yang mampu menjadikan website Anda terpercaya. Tulisan yang Anda tuangkan dalam blog seakan diberi label karya fakta dan terpercaya, bukan hanya sekedar hoax belaka. Lalu website Anda tidak akan ditandai untrusted oleh browser, jadi saat pengunjung ingin membaca blog Anda merasa data dan aktivitas dalam blog anda aman. SSL […]
Read More
14
May
Meningkatnya kesadaran akan pentingnya keamanan website dan keharusan menggunakan sertifikat SSL pada website menjadikan banyak pihak beli SSL murah dari berbagai brand. Sertifikat SSL melibatkan enskripsi dan dekripsi agar pesan yang akan disampaikan hanya bisa dibaca oleh pihak yang menggunakan private key dan public key.
Private key dan public key didapatkan dari server pengguna SSL dan diterjemahkan ke pengunjung situs website.
Private key hanya di create untuk pemilik server pengguna SSL sedangkan public key di create untuk pengunjung situs website. Terkait dengan public key banyak pengguna sertifikat SSL masih tidak paham dengan sistem yang diterapkan.
Belum lama ini Symantec berpindah public key […]
Read More
16
Apr
Hai Sahabat SSL Indonesia. Kali ini team SSL Indonesia akan membahas tentang HTTPS yang sering kali menjadi pertanyaan sebelum melakukan pembelian sertifikat SSL. Apa itu HTTPS dan apa yang dilindungi oleh HTTPS? HTTPS merupakan protocol komunikasi HTTP yang secure atau Aman. HTTPS berfungsi melindungi sebagian data privasi yang tercantum pada website Anda. Kewajiban website yang menggunakan status Secure atau aman masih belum dipahami oleh banyak orang. Beberapa kali team SSL Indonesia mendapati kasus bahwa client tidak menginginkan menggunakan sertifikat SSL berbayar untuk mendapatkan status HTTPS pada website, padahal ini sangat berpengaruh pada kredibilitas dan keberlanjutan website. Mari membahas tentang […]
Read More
20
Jan
Mengamankan situs website menggunakan sertifikat SSL merupakan hal yang wajib dilakukan untuk dapat diakui pada platform browser ternama seperti Google Chrome, Mozilla Firefox maupun Safari Apple. Hal ini menjadi standar keamanan untuk dapat diakui dan dilakukan crawling oleh browser tersebut.
Jika Anda pengguna sertifikat SSL pastinya sudah tidak asing dengan dokumen CSR maupun private key. Kedua dokumen tersebut sangat penting pada proses instalasi sertifikat SSL pada server Anda. Lalu apa itu CSR dan Private Key? Apakah ada alternative lain tanpa penggunaan CSR dan private key untuk aktivasi sertifikat SSL pada situs website?
Pengertian Certificate Signing Request (CSR)
Certificate Signing Request (CSR) merupakan […]
Read More
14
Oct
Penggunaan sertifikat SSL, selain mendapatkan ikon padlock atau gembok hijau, perubahan status URL dari http menjadi https, Anda juga mendapatkan site seal. Apa itu site seal pada sertifikat SSL? Apakah sangat penting bagi situs website Anda? Mengapa harus mendapatkan site seal? Apa dampak site seal terhadap nilai jual situs website Anda? Dan bagaimana kontra penggunaan site seal?
Site seal merupakan ikon logo brand yang menunjukkan trust pada situs website dan biasanya dipasangkan pada sudut kanan / kiri situs website.
Kebanyakan site seal ini memperlihatkan kredibilitas baik itu komitmen pengguna SSL untuk melindungi data dan kerahasiaan informasi sensitif pengunjung serta menghargai keamanan […]
Read More
20
Nov
Jika Anda membuka situs website yang dimulai dengan https:// maka ada dua hal spesifik yang terjadi. Pertama adalah pihak ketiga dalam hal ini penyedia otoritas keamanan website telah mengautentikasi situs web dan yang kedua situs tersebut sudah menggunakan sertifikat SSL ataupun enkripsi.
Pihak ketiga telah mengautentikasi situs website maksudnya adalah, bahwa pemilik sudah melakukan verifikasi kepemilikan situs. Contohnya https://sslindonesia.com maka sudah dipastikan bahwa situs tersebut adalah milik asli SSL Indonesia.
Situs sudah menggunakan enkripsi artinya bahwa data yang Anda kirim ke / dari situs website sudah dilakukan enkripsi atau pengamanan. Jika Anda melakukan proses transaksi maka pihak lain tidak dapat melihat […]
Read More
04
Sep
Maret 2018 Google Chrome dan Mozilla Firefox melakukan peringatan kembali terkait dengan penggunaan sertifikat SSL Symantec. Chrome dan Firefox akan melakukan peringatan “untrusted” terhadap website yang menggunakan sertifikat SSL yang berada pada otoritas sertifikat Symantec, termasuk Thawte, VeriSign, Equifax, GeoTrust dan RapidSSL. Hal tersebut dilakukan untuk menghukum Symantec, karena salah menerbitkan sertifikat lebih dari 30.000 sertifikat yang tidak sesuai dengan persyaratan dasar forum browser/ CA. Lalu Bagaimana Menjaga Situs Anda tetap aman meskipun sudah atau ingin menggunakan sertifikat otoritas Symantec?
Jika anda memiliki sertifikat SSL otoritas symantec yang dikeluarkan sebelum 1 juni 2016. Sertifikat anda akan ditandai “untrusted”. Anda harus […]
Read More
12
Feb
Berbicara tentang code signing tidak lepas dari 3 brand yang menawarkan sertifikat SSL Code Signing yakni Symantec Code Signing, Thawte Code Signing, Sectigo Code Signing dan Sectigo EV Code Signing. Kali ini team SSL Indonesia akan menjelaskan tentang code signing.Apa itu Code Signing?
Code signing merupakan salah satu sertifikat digital yang melakukan penandatanganan executable dan skrip seperti pada aplikasi mobile dan desktop. Anda tahu file .exe, .app, .msi, .cab dan lain sebagainya. Melalui penandatanganan file tersebut kode akan memberikan perlindungan kriptografi terhadap modifikasi dan identifikasi perangkat. Code Signing menjadi pelindung aplikasi/ perangkat lunak yang telah dirilis.Lalu apa arti dari penandatanganan […]
Read More
23
Jan
Bagi Anda pengguna website pastinya sangat familiar dengan sertifikat SSL. Berbicara tentang sertifikat SSL mencakup banyak hal pembahasan baik itu otentikasi, enkripsi, harga, dan brand. Saat ini banyak brand sertifikat SSL yang dapat Anda gunakan. Meskipun memiliki fungsi yang sama, sertifikat SSL memiliki harga yang berbeda. Mengapa bisa demikian? Team SSL Indonesia akan membahas mengapa setiap brand sertifikat SSL bisa berbeda harga meskipun memiliki fungsi yang sama yakni keamanan website.1.Nilai Merk SSLNilai merk suatu produk pastinya sangat mempengaruhi harga. Pada sertifikat SSL ini merek berkaitan dengan CA (Certificate Authority) yang merupakan instansi penerbitan dan verifikasi sertifikat SSL. CA dapat […]
Read More
21
Oct
Sebelum melakukan pembelian sertifikat SSL ada beberapa hal yang harus sahabat SSL Indonesia perhatikan dan wajib dipersiapkan. Hal ini menghindari kendala berkepanjangan sebelum melakukan proses install ssl pada server Anda.
Berikut 5 hal yang harus diperhatikan sebelum melakukan pembelian sertifikat SSL:
Fungsi Penggunaan Sertifikat SSL
Jika Anda memiliki rencana untuk membeli sertifikat SSL, pastikan Anda paham terlebih dahulu fungsi sertifikat SSL. SSL Indonesia sangat sering memberikan edukasi dasar pada pelanggan SSL Indonesia terkait dengan fungsi SSL, perbedaan dengan firewall, dan bagaimana cara kerja sertifikat SSL dalam melindungi komunikasi lalu lintas data antara komputer dengan server.
Hal ini SSL Indonesia lakukan untuk menghindari kesalahan […]
Read More