26
Dec
Perbedaan SHA 1, SHA 2, SHA 256
SHA (Secure Hashing Algorithm). SHA 1, SHA 2, SHA 256 apa artinya? Apakah penting? Team SSL Indonesia akan membahas secara detail apa itu SHA dan apa perbedaan pada setiap SHA. Sebelum membahas SHA, kita akan membahas terlebih dahulu apa itu HASH, lalu bagaimana sertifikat SSL menggunakan HASH untuk membentuk tanda tangan digital. Mengapa hal itu penting? Karena ini merupakan dasar sebelum kita memahami SHA 1, SHA 2 dan SHA 256.Apa itu HASH? Hash atau algoritma hashing merupakan bentuk fungsi matematika yang melakukan pengcodean data dan mengubah ke bentuk tetap. Sebagai contoh kalimat “SSL Indonesia, Penyedia Sertifikat SSL Termurah” ketika […]
Read More