08
Feb
Badan Siber dan Sandi Negara BSSN Bekerja Sama Dengan BPJS Kesehatan, Ada Apa?
Perkembangan dunia digital di Indonesia sudah semakin pesat dan merata. Penggunaan internet, aplikasi maupun aktivitas digital lain bukan suatu hal yang baru namun menjadi hal lumrah dan keharusan.
Penggunaan teknologi sebagai hal utama dalam setiap aktivitas harian menimbulkan isu keamanan siber di berbagai Negara, termasuk Indonesia. Keamanan siber yang rentan menjadi ancaman terhadap data sensitive yang tersimpan.
Sama hal nya dengan kejadian ancaman siber yang terjadi di Singapore pada tahun 2018 yakni SingHealth. Yang merupakan Negara maju yang mengutamakan penggunaan digital, dan juga mengutamakan keamanan digital ternyata menjadi sasaran ancaman siber yang empuk.
Besarnya resiko ancaman keamanan siber tersebut, Badan Siber dan […]