05
Jan
Dalam dunia kemananan website, siapa yang tidak mengenal Digicert? Perusahaan yang satu ini hampir selalu menjadi andalan bagi perusahaan dalam perlindungan website mereka. Bagaimana perjalanan dari perusahaan ini hingga menjadi dikenal luas seperti sekarang ini? Mengapa banyak perusahaan besar mempercayakan website mereka kepada layanan Digicert?
Perusahaan seperti perbankan dan perusahaan multinasional seringkali menggunakan sertifikat SSL dari penyedia layanan seperti DigiCert karena mereka membutuhkan tingkat keamanan yang tinggi untuk melindungi data sensetif dan transaksi finansial yang dilakukan melalui internet. Selain itu, sertifikat SSL juga dapat memberikan kepercayaan kepada pelanggan bahwa perusahaan tersebut merupakan entitas yang sah dan dapat dipercaya.
Dengan menggunakan sertifikat […]
Read More
29
Jun
Mengapa website pemerintahan tidak direkomendasikan menggunakan SSL Comodo?
Jenis sertifikat SSL terbagi dalam 3 kelompok besar, Domain Validation (DV), Organization Validation (OV) dan Extended Validation (EV). Masing-masing jenis SSL memiliki fitur yang berbeda dan kegunaan yang berbeda. Sebelum menjelaskan mengapa website pemerintahan tidak direkomendasikan menggunakan SSL Comodo, SSL Indonesia akan menjelaskan dari sisi jenis SSL terlebih dahulu secara mendasar:
Domain Validation (DV)
SSL Domain validation merupakan sertifikat SSL dasar yang hanya digunakan untuk melindungi domain anda. Bagi anda yang ingin mencoba menggunakan sertifikat SSL, SSL DV salah satu alternatif yang bagus. Selain harga yang murah, proses validasi juga sangat mudah. Hanya membutuhkan […]
Read More
14
Oct
Penggunaan sertifikat SSL, selain mendapatkan ikon padlock atau gembok hijau, perubahan status URL dari http menjadi https, Anda juga mendapatkan site seal. Apa itu site seal pada sertifikat SSL? Apakah sangat penting bagi situs website Anda? Mengapa harus mendapatkan site seal? Apa dampak site seal terhadap nilai jual situs website Anda? Dan bagaimana kontra penggunaan site seal?
Site seal merupakan ikon logo brand yang menunjukkan trust pada situs website dan biasanya dipasangkan pada sudut kanan / kiri situs website.
Kebanyakan site seal ini memperlihatkan kredibilitas baik itu komitmen pengguna SSL untuk melindungi data dan kerahasiaan informasi sensitif pengunjung serta menghargai keamanan […]
Read More
11
Dec
Bagaimana cara browser melakukan pengecekan pada website dan mempercayai sertifikat SSL yang terpasang pada website Anda? Sebelum team SSL Indonesia menjelaskan perbedaan sertifikatSSL Root dan Intermediate. SSL Indonesia akan memberikan gambaran konsep rantai sertifikat SSL hingga dapat digunakan. Hal pertama yang dilakukan oleh browser adalah autentifikasi sertifikat SSL mengikuti rantai sertifikat. Apa rantai sertifikat itu dan bagaimana bentuknya?
Untuk mendapatkan sertifikat SSL secara resmi. Langkah awal yang dilakukan adalah membuat permintaan penandatanganan sertifikat dalam hal ini adalah CSR serta Private key. Secara sederhana, Anda melakukan pengiriman CSR ke otoritas sertifikat (CA) bersangkutan. Kemudian menandatangani sertifikat SSL Anda menggunakan private key […]
Read More
11
Sep
Apa hubungan antara sertifikat SSL dengan Kriptografi?
Sertifikat SSL berfungsi mengenkripsi data yang ingin dikirimkan antara web server dengan browser pengunjung. Proses enkripsi akan berlangsung saat adanya proses transmisi data ataupun komunikasi.
Pada dasarnya proses enkripsi transmisi data menggunakan teknik yang disebut dengan kriptografi. Kriptografi melakukan teknik enkripsi secara acak yang disebut dengan ciphertext. Kriptografi akan membuat informasi atau data yang akan dikirimkan menjadi kalimat yang tidak dapat dibaca.
Tujuan Penggunaan Kriptografi
Ada beberapa tujuan penggunaan kriptografi khususnya pada sertifikat SSL.
Kerahasiaan (Confidentiality)
Kerahasiaan merupakan tujuan pertama yang sangat diutamakan dalam penggunaan kriptografi. Seperti fungsi kriptografi dalam mengacak informasi data yang akan dikirimkan, maka kerahasiaan […]
Read More
12
Jun
Sebelum membahas secara detail bagaimana protocol ACME mempengaruhi sistem keabsahan sertifikat SSL, team SSL Indonesia akan membahas terlebih dahulu apa itu ACME, cara kerja ACME, serta bagaimana ACME mempengaruhi keabsahan sertifikat SSL. ACME (Automated Certificate Management Environment) merupakan manajemen sertifikat SSL tidak berbayar yang bekerja sama dengan Certificate Authority (CA).
Pada awalnya ACME dikembangkan oleh kelompok riset keamanan internet untuk CA public yaitu Let’s Encrypt. ACME inilah yang memfasilitasi seluruh model serta sistem bisnis Let’s Encrypt yang memungkinkan untuk mengeluarkan sertifikat SSL tervalidasi pada domain selama 90 hari dan dapat diperpanjang dengan proses awal ataupun diganti dengan sertifikat SSL berbayar.
Pada […]
Read More
31
Jul
Banyak yang bertanya tentang apa perbedaan Jenis Sertifikat SSL DV, OV dan EV. Perbedaan mendasar yang sangat terlihat pada beberapa browser antara sertifikat EV dan non EV adalah greenbar pada website. Namun untuk meninjau secara mendetail perbedaan EV dan non EV perlu melakukan tinjauan struktur SSL tersebut.
1. Domain Validation (DV).
SSL Domain validation merupakan sertifikat SSL dasar yang hanya digunakan untuk melindungi domain anda. Jenis SSL ini merupakan jenis dengan otentikasi paling rendah dibandingkan dengan jenis lainnya. Bagi anda yang ingin mencoba menggunakan sertifikat SSL, SSL DV bisa anda coba. Selain harga yang murah, proses validasi juga sangat mudah. Hanya […]
Read More
10
Mar
Salah satu penyedia sertifikat SSL gratis dengan sistem perpanjangan sertifikat per tiga bulan yakni Let’s Encrypt. Sertifikat SSL Let’s Encrypt ini merupakan sertifikat yang masih banyak digunakan oleh pemilik situs website.
Selain karena memberikan sertifikat secara gratis, sertifikat ini juga diakui dan menjadi standard keamanan pada browser seperti Google Chrome dan Mozilla Firefox.
Pada tanggal 3 maret 2020 Let’s Encrypt sebagai penyedia otoritas sertifikat SSL CA gratis terbesar di dunia, mengumumkan kepada para pengguna bahwa mereka menemukan bug yang menyebabkan jutaan sertifikat SSL akan dicabut atau dinonaktifkan pada tanggal 4 maret 2020.
Hal ini dapat berdampak pada proses penelusuran yang akan di […]
Read More
14
Aug
Beralih ke Symantec SSL Certificate
Symantec merupakan salah satu brand sertifikat SSL terbaik dan terpopuler, karena menjamin keamanan penggunaan situs internet dan teknologi informasi dengan tingkat otentikasi paling tinggi serta ditandai dengan Norton secured seal.
Symantec SSL merupakan perusahaan yang telah mengakuisisi VeriSign pada tahun 2012 yang menjadikan Symantec bukan hanya sekedar menyediakan enkripsi, namun menawarkan fasilitas security yang sangat lengkap seperti Management Sertifikat, pengawasan terhadap kelemahan keamanan, dan juga pemindaian terhadap Malware.
Mengapa harus memilih Sertifikat SSL Symantec
1. NetSure protection plan
Garansi terbesar sepanjang masa penggunaan SSL Symantec.
2. Tanda Khusus di mesin pencarian (Seal In Search)
Ditandai dengan keamanan Norton secured seal yang […]
Read More
07
Jan
Algoritma SHA 2 secara efisien merevolusi keamanan internet. Sejak dijadikannya sebagai standard keamanan internet SHA 2 banyak digunakan industri besar dan menggeser keberadaan SHA 1 sebagai algoritma terbaik untuk melindungi data. Bagaimana revolusi SHA 1 menjadi SHA 2 hingga saat ini? Berikut ulasan dari tim SSL Indonesia.
Penemuan Algoritma Digital SHA
SHA (Secure Hash Algorithm) diterbitkan oleh National Institute Of Standards anda Technology (NIST) sebagai standard pemrosesan informasi federal di Amerika Serikat atau FIPS. SHA yang dibuat merupakan seperangkat hash kriptografi sederhana dan dikembangkan untuk menjaga dan meningkatkan integritas keamanan internet.
Sebelum berkembang menjadi SHA 2 saat ini, ada beberapa SHA yang […]
Read More