Mengapa Terjadi URL Blacklist dan Bagaimana Solusinya?
Salah satu masalah penting pada dunia website yakni URL blacklist. Namun, sayangnya masih banyak yang mengesampingkan masala hurl blacklist karena dianggap hal biasa. Hal ini menjadi topic menarik dan diutamakan pengguna website saat browser ternama baik Chrome, Firefox dan Safari Apple memberikan label tidak aman pada website dengan status “url blacklist”
Apa itu URL Blacklist?
URL Blacklist atau daftar hitam URL merupakan daftar situs website yang dianggap tidak aman “untrusted” oleh mesin pencari, search engine, program antivirus maupun badan otorisasi internet lainnya. Mengapa harus ada daftar URL blacklist? Pastinya hal utama yang sangat dipengaruhi yakni pada standar keamanan penggunaan internet khususnya […]